Gegara Persoalan Ini, Panitia Kemah Prestasi Toili Ancam Tutup Kegiatan Lebih Cepat

- 9 Agustus 2022, 12:01 WIB
Gegara Persoalan Ini, Panitia Kemah Prestasi Toili Ancam Tutup Kegiatan Lebih Cepat
Gegara Persoalan Ini, Panitia Kemah Prestasi Toili Ancam Tutup Kegiatan Lebih Cepat /Marhum/Klik Banggai

Baca Juga: Umat Buddha Bersuka Cita, Roy Suryo Akhirnya Ditahan Usai Posting Meme Stupa Candi Borobudur

2. Apabila pemerintah kecamatan dan pemerintah desa mampu untuk mencarikan solusi (masalah,air bersih,buang air kecil dan air besar berbayar) terhitung sejak siang hari ini sampai dengan malam hari nanti,maka kegiatan tetap kembali ke skema awal yaitu tanggal 14 agustu

3. Apabila pemerintah desanya tetap tidak bisa mencarikan solusi,maka kegiatan kemah prestasi akan kita tutup lebih cepat yaitu tanggal 12 agustus,

Itu adalah bentuk langkah-langkah panitia dalam melihat dan merespon masukan dari kakak-kakak sekalian,saya sebagai ketua panitia,mewakili semua rekan2 panitia secara keseluruhan,memohon maaf yang sebesar2 nya,,secara jujur,sdh berpuluh2 kali kami melaksanakan kemah seperti ini,memang baru kali ini kami melihat,ada kejadian seperti ini.

Baca Juga: Beredar Kabar Ferdy Sambo 'Mengamuk' di Mako Brimob, Tebar Ancaman Bakal Buka Borok Polri Jika Ditersangkakan

Mohon supportnya kakak2 sekalian,dan sebentar dalam acara pembukaan,sy senagai ketua panitia akan melaporkan resmi ke pada pak wagub dan pak bupati terkait dgn acara penutupan akan kita percepat.

Demikian langkah/langkah kami sebgai panitia,mari kita berkumpul untuk menghadiri acara pembukaan.

Baca Juga: Bukan Bharada E atau Brigadir RR, Mahfud Sebut Ada Tersangka Baru Pembunuh Brigadir J, Timsus: Besok Diekspos

Namun, pada acara pembukaan Kemah Prestasi Toili pada Senin 8 Agustus kemarin, Bupati Banggai Amiruddin Tamoreka telah buka suara.

Menurut Amiruddin, peserta kemah jangan khawatir terkait masalah air bersih. Pasalnya, besok (hari ini_red), akan didatangkan tangki PDAM.***

Halaman:

Editor: Marhum


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini