Terbongkar, Ini 7 Penyebab Tidak Lolos Daftar Kartu Prakerja

- 2 September 2021, 12:59 WIB
Terbongkar, Ini 7 Penyebab Tidak Lolos Daftar Kartu Prakerja
Terbongkar, Ini 7 Penyebab Tidak Lolos Daftar Kartu Prakerja /Tangkap Layar Instagram / prakerja.go.id/

Baca Juga: Bikin Merinding! Kisah Driver Ojol Ketemu Kuntilanak, Rambut Panjang Tutupi Wajahnya

4. Terdaftar sebagai anggota TNI/Polri, anggota DPR/DPRD, direksi/komisaris, dewan pengawas BUMN/BUMD, PNS, serta perangkat desa.

5. Terkena blacklist karena sebelumnya tidak mengikuti pelatihan.

6. Adanya 2 orang dalam 1 KK yang lolos Kartu Prakerja.

7. Pendaftar lebih banyak dibanding kuota.

Head of Communications Kartu Prakerja, Louisa Tuhatu menyampaikan, Kartu Prakerja diprioritaskan kepada pendaftar yang terdampak pandemi. Hal itu tampak saat pengisian data diri saat pembuatan akun.

Baca Juga: Daftar Arti Mimpi Lengkap Menurut Primbon Jawa, Salah Satunya Bertanda Dapatkan Malu

Dia menambahkan, pendaftar lolos atau tidak tergantung pada hasil penyaringan. Pertama adalah verifikasi NIK, lalu yang kedua verifikasi yang bersangkutan masuk kategori yang tak boleh daftar atau tidak.

"Proses seleksi dilakukan melalui sistem tanpa ada intervensi manusia," ucapnya.*** (Resti Fitriyani/Berita DIY)

Halaman:

Editor: Marhum

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini