KIP dan KKS Bisa Dapat Bansos PKH Jutaan Rupiah, Ini Syarat BLT Anak Sekolah

- 13 Agustus 2021, 08:19 WIB
KIP dan KKS Bisa Dapat Bansos PKH Jutaan Rupiah, Ini Syarat BLT Anak Sekolah
KIP dan KKS Bisa Dapat Bansos PKH Jutaan Rupiah, Ini Syarat BLT Anak Sekolah /Website pip.kemdikbud.go.id/

KLIK BANGGAI - Anak sekolah saat ini bisa mendapatkan Bansos PKH 2021.

Namun syarat mendapatkan BLT anak sekolah dari bansos PKH 2021 siswa harus memiliki Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Peserta KIP bisa mendapatkan Bansos PKH tahun ini dengan besaran;

BLT anak sekolah SD Rp900 ribu per tahun

BLT anak sekolah SMP Rp1,5 juta per tahun

BLT anak sekolah SMA Rp2 juta per tahun

Bagaimana jika tidak memiliki KIP? 

Jawabannya mudah, anda cukup memiliki Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).

Dikutip dari Berita DIY dari judul Anak Sekolah SD, SMP dan SMA Bisa Dapat BLT Bansos PKH Total Rp4,4 Juta, Ini Syarat Dapat BLT Anak Sekolah dijelaskan syarat dapatkan BLT anak sekolah sebagai berikut;

1. Siswa sekolah SD, SMP, dan SMA harus memiliki KIP (Kartu Indonesia Pintar).

Halaman:

Editor: Marhum

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini