Bukan PeduliLindungi, Jemaah Umroh Wajib Download Aplikasi Ini di Arab Saudi

- 6 Maret 2022, 12:29 WIB
Bukan PeduliLindungi, Jemaah Umroh Wajib Download Aplikasi Tawakalna di Arab Saudi
Bukan PeduliLindungi, Jemaah Umroh Wajib Download Aplikasi Tawakalna di Arab Saudi /Tangkap layar/Tawakalna

KLIK BANGGAI - Bagi anda yang ingin melaksanakan ibadah umroh atau haji pada tahun 2022 ini sepertinya harus menyimak hal berikut.

Pasalnya, dalam melakukan ibadah umroh atau haji tahun ini masih dalam kondisi situasi Pandemi Covid-19.

Di negara Arab Saudi aplikasi PeduliLindungi tidak akan digunakan, melainkan aplikasi Tawakalna.

Bagi anda yang tidak memiliki aplikasi Tawakalna saat melaksanakan ibadah umroh, anda akan kesulitan melakukan aktivitas diluar ruangan, seperti ke masjid Nabawi atau ditempat umum lainnya.

Baca Juga: Ini Syarat Jika Ingin Masuk Masjid Nabawi Di Sitausi Pandemi Covid-19

Baca Juga: Pemerintah Pusat Pasok 293 Ton Minyak Goreng Untuk Sulteng

Namun, aplikasi Tawakalna bisa anda akses ketika anda telah berada di Arab Saudi.

Berikut cara daftar Aplikasi Tawakalna bagi anda yang ingin beribadah umroh atau haji yang dikutip dari bpkh.go.id:

1. Setiap jamaah diharuskan menginstal dan terdaftar pada aplikasi Tawakkalna.

Baca Juga: WAJIB TAU! Jalan Kaki 15 Menit Sehari Kurangi Sepertiga Risiko Alzheimer, Yuk Mulai Hidup Sehat

Halaman:

Editor: Marhum


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah