Segera Periksa di Dokter Jika Rasakan Hal ini di Kaki, Kolesterol Tinggi Bisa Menyerang!

- 26 Agustus 2022, 19:07 WIB
Ilustrasi, Segera Periksa di Dokter Jika Rasakan Hal ini di Kaki, Kolesterol Tinggi Bisa Menyerang!
Ilustrasi, Segera Periksa di Dokter Jika Rasakan Hal ini di Kaki, Kolesterol Tinggi Bisa Menyerang! /Pexels/Pixabay

Begitu arteri mulai menyempit dan aliran darah menjadi terbatas, kaki juga bisa terkena dampaknya, sehingga memicu tanda peringatan.

Baca Juga: Asik Main Judi Online Slot, Tiga Orang Ditangkap Polisi

Kurangnya aliran darah ke kaki terkadang dapat menyebabkan kondisi yang dikenal sebagai penyakit arteri perifer (PAD). 

Layanan Kesehatan Nasional Inggris (NHS) menjelaskan bahwa kondisi umum ini dapat memicu rasa sakit saat berjalan.

Seseorang bisa merasakan sakit di bagian kaki ketika berdiri ataupun berjalan. 

Baca Juga: Dipecat Tidak Hormat, Ferdy Sambo Lakukan Upaya Lain Demi Pertahankan Nasib di Polri, Masih Ada Harapan?

Dia menambahkan bahwa rasa sakitnya juga dapat dirasa relatif ringan hingga parah, dan biasanya hilang setelah beberapa menit ketika kaki diistirahatkan terlebih dulu.

Kedua kaki sering terasa nyeri pada saat yang sama, meskipun rasa sakitnya mungkin lebih buruk di satu kaki. 

Selain rasa sakit di kaki, PAD juga dapat muncul dengan gejala lain, antara lain:

Baca Juga: Sebut Pensiun PNS Bebani Keuangan Negara, Sri Mulyani Auto Trending di Twitter, Said Didu: Tega!

Halaman:

Editor: Marhum


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah