Cara Mudah Meredakan Batuk Tanpa Harus ke Apotek, Hanya Lima Menit Saja

- 25 Mei 2022, 07:25 WIB
Ilustrasi, Cara Mudah Meredakan Batuk Tanpa Harus ke Apotek, Hanya Lima Menit Saja
Ilustrasi, Cara Mudah Meredakan Batuk Tanpa Harus ke Apotek, Hanya Lima Menit Saja /pexels/gustavo fring

Jahe telah terbukti membantu mengurangi batuk dan sakit tenggorokan karena mengandung sifat antiinflamasi dan antioksidan.

3. Tambahkan Madu ke Minuman

Madu sangat membantu dalam meredakan batuk, baik dengan konsumsi langsung maupun dicampurkan dalam secangkir teh atau segelas air hangat. 

Khasiat lain dari madu yakni dapat mengurangi rasa sakit dan membantu melawan infeksi virus.

Baca Juga: Awas! 5 Makanan Ini Bisa Mempercepat Menurunkan Fungsi Otak, Siap-siap Pikun?

4. Mandi Air Panas

Mandi air panas dapat meredakan gejala flu seperti hidung tersumbat, batuk, dan tekanan sinus. 

Itu berkat kelembapan dari uap air panas, yang bagus untuk membuka sinus dan mengurangi lendir. Cara lain yang bisa dilakukan adalah memasang humidifier.

Baca Juga: Hendra Sugianto, Pria Asal Tegal yang Mengaku Nabi dan Rasul

5. Berhenti Merokok

Halaman:

Editor: Marhum


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

x