Mudah Kok! Resep dan Cara Membuat Sop Buah Tanpa Santan, Minuman Segar dan Sehat

- 19 Desember 2021, 21:32 WIB
Sop buah segar tanpa santan.
Sop buah segar tanpa santan. /Tangkapan layar Youtube.com/Aneka Masakan with Rosie M

KLIK BANGGAI — Ingin menikmati minuman segar dan sehat pada waktu senggang?

Jika bisa membuatnya sendiri di rumah ngapaian harus beli, apalagi harus repot-repot memesan minuman jadi yang belum anda ketahui kualitasnya.

Pada artikel kali ini kami menginformasikan tentang resep membuat minuman segar sop buah tanpa santan.

Cara membuatnya mudah kok. Bahan-bahan yang digunakan juga mudah didapatkan.

Dikutip dari artikel Portal Jember berjudul: 'Resep Minuman Segar Sop Buah No Santan, Sajian Nikmat di Siang Hari', berikut bahan dan cara membuat minuman segar sop buah tanpa santan:

Baca Juga: dr Zaidul Akbar Bagi Resep Alami untuk Melawan Penyebaran Varian Covid-19 Omicron

1. Bahan:

- Buah kiwi sebanyak 2 buah
- Anggur hitam sebanyak 200 gram
- Anggur merah sebanyak 100 gram
- Alpukat sebanyak 2 buah
- Apel sebanyak 2 buah
- Pir sebanyak 2 buah
- Logan sebanyak 100 gram
- Air matang secukupnya
- Sirup marjan melon secukupnya
- Susu kental manis sebanyak 1 kaleng

Baca Juga: Jangan Instal 9 Aplikasi Pencuri Data Pribadi hingga Password Medsos Ini, Polda Metro Jaya Beri Peringatan

Halaman:

Editor: Laode Iman Firmansyah

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini