Jangan Instal 9 Aplikasi Pencuri Data Pribadi hingga Password Medsos Ini, Polda Metro Jaya Beri Peringatan

- 19 Desember 2021, 20:16 WIB
Ilustrasi - Jangan gunakan 9 aplikasi berikut.
Ilustrasi - Jangan gunakan 9 aplikasi berikut. /PIXABAY/Pexels

KLIK BANGGAI – Bagi anda yang suka mencoba aplikasi baru sebaiknya mulai berhati-hati saat melakukan instal.

Saat ini ada jutaan aplikasi yang bisa diinstal secara luas, mulai dari yang berbayar hingga yang bisa didownload secara cuma-cuma alias gratis.

Sudah saatnya anda selektif memilih aplikasi yang akan diinstal. Sebab tidak semua aplikasi aman untuk digunakan.

Dalam artikel ini kami menginformasikan 9 jenis aplikasi yang disinyalir bisa mencuri dana pribadi anda.

Selain data pribadi, data-data di media sosial (medsos) pun bisa raib jika menyimpan 9 aplikasi tersebut.

Baca Juga: Ternyata Uang di ATM atau Bank Aman dari Tuyul, Kenapa? Yuk Simak Penjelasan Ustadz Muhammad Faizar

Dikutip dari artikel Pikiran Rakyat Tasikmalaya berjudul: 'Buruan Uninstall! 9 Aplikasi Pencuri Data Pribadi hingga Media Sosial, Salah Satunya Aplikasi Foto!' pada Minggu, 19 Desember 2021, dijelaskan bahwa;

Ada beberapa aplikasi yang justru mencuri data pribadi dan password media sosial.

Ketika aplikasi tersebut masih terpasang di handphone, siap-siap saja data pribadi Anda akan terekam oleh pihak yang tidak bertanggung jawab.

Halaman:

Editor: Laode Iman Firmansyah

Sumber: Pikiran Rakyat Tasikmalaya


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini