Sentil Aksi Pawang Hujan MotoGP di Sirkuit Mandalikan, Fadli Zon: Kita Juga Memang Perlu Pawang Utang

- 21 Maret 2022, 18:01 WIB
Aksi Mbak Rara, pawang hujan MotoGP yang jadi perhatian publik.
Aksi Mbak Rara, pawang hujan MotoGP yang jadi perhatian publik. /Tangkapan layar Twitter.com/ @MotoGP.

KLIK BANGGAI - Kehadiran pawang hujan di tengah gelaran MotoGp2022 Sirkuit Mandalika baru-baru ini menuai beragam tanggapan.

Ada yang berkomentar positif, ada pula yang justru berpandangan miring.

Aksi sang pawang hujan pada ajang balap motor teratas dunia itu menghebohkan penggemar MotoGP di seluruh dunia, terutama Indonesia.

Seperti diketahui bahwa maksud dari ritual yang dilakukan sang pawang adalah untuk mengontrol cuaca demi kelancaran balap.

Baca Juga: Unjuk Keperkasaan, Rusia Pamer Rudal Hipersonik, Senjata Canggih Terbaru Siap Bombardir Ukraina

Melansir dari Pikiran Rakyat Depok pada Senin, 21 Maret 2022 dalam artikel berjudul: 'Soroti Pawang Hujan di MotoGP Mandalika, Fadli Zon 'Sentil' Pemerintah: Kita Juga Perlu Pawang Utang', disampaikan bahwa sejumlah pembalap MotoGP pun turut menirukan gaya dari pawang hujan tersebut.

Termasuk pembalap yang berhasil meraih juara 2 di Sirkuit Mandalika, yakni Fabio Quartararo.

Tak hanya itu, aksi dari pawang hujan tersebut juga mendapat reaksi dari Wakil Ketua Umum Gerindra Fadli Zon.

Dengan adanya fenomena pawang hujan di Mandalika yang viral, Fadli Zon pun turut menyindir pemerintah.

Halaman:

Editor: Laode Iman Firmansyah

Sumber: Pikiran Rakyat Depok


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x