Benarkah Facebook Minta Sertifikat Vaksin Covid-19 Untuk Masuk Akun?

- 13 Januari 2022, 11:30 WIB
Ilustrasi, Benarkah Facebook Minta Sertifikat Vaksin Covid-19 Untuk Masuk Akun?
Ilustrasi, Benarkah Facebook Minta Sertifikat Vaksin Covid-19 Untuk Masuk Akun? /pixabay/firmbee

KLIK BANGGAI - Beredar informasi bahwa Facebook minta sertifikat vaksin Covid-19 untuk masuk akun Facebook.

Informasi terkait Facebook minta sertifikat vaksin Covid-19 untuk masuk akun itu beredar di sebuah unggahan di Twitter.

"Facebook telah menambahkan ID vaksin untuk menggunakan akun," demikian isi cuitan seorang pengguna Twitter pada 11 Januari 2022, dikutip dari ANTARA.

Dalam unggahannya, pemilik akun Twitter dengan 10.100 pengikut itu turut menunjukkan foto layar sebuah ponsel pintar, yang memperlihatkan logo Meta.

Baca Juga: Jabatan Gubernur DKI Jakarta Segera Berakhir, Siapa Pengganti Anies Baswedan?

Di bawah simbol Meta tertulis pula keterangan sebagai berikut:

“Konfirmasi identitas Anda. Untuk masuk ke akun facebook Anda, Anda harus mengkonfirmasi identitas Anda terlebih dahulu. Masuk dengan ID vaksin Anda”.

Lalu, benarkah Facebook kini minta sertifikat vaksin COVID-19 untuk masuk akun? 

Baca Juga: Seruan Tangkap Habib Kribo Mencuat, #TangkapZeinKribo Jadi Trending Twitter

Penjelasan:

Halaman:

Editor: Marhum


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah