Gawat! 2 Miliar Data Pengguna Google Chrome Terancam Dirampok

- 17 Oktober 2021, 11:34 WIB
Gawat! 2 Miliar Data Pengguna Google Chrome Terancam Dirampok
Gawat! 2 Miliar Data Pengguna Google Chrome Terancam Dirampok /Tangkap layar/Instagram @devisihumaspolri

KLIK BANGGAI - Kabar mengejutkan datang dari Devisi Humas Polri bahwa 2 miliar data pengguna Google Chrome terencam dirampok.

Informasi data pengguna Google Chrome terancam dirampok ini disampaikan oleh akun Instagram Devisi Humas Polri pada Minggu 17 Oktober 2021.

2 Miliar Data Pengguna Google Chrome Terancam Dirampok!

Baca Juga: Aniaya Maling, Mbah Minto Ditahan Polisi, Susi Pudjiastuti Sedih

Baca Juga: Rachel Vennya Bikin Sandiaga Uno Geram: Tidak Berikan Contoh yang Baik

Sobat Polri, waspada dengan ancaman 'Zero-day attack' yang dilakukan oleh pihak tak bertanggung jawab.

Baca Juga: [HOAX] Foto Anies Baswedan Pegang Celana Dalam Wanita

Sebagai antisipasinya, silakan ikuti langkah seperti yang tertera pada gambar di atas ya, Sobat Polri tetap waspada dan berhati-hati.

Baca Juga: Kapolri Listyo Sigit Prabowo Targetkan Dua Juta Vaksinasi Covid-19 Dalam Sehari

Baca Juga: Refly Harun Yakin, Tiga Nama Ini Jadi Pertimbangan PDIP Sebagai Capres 2024

Halaman:

Editor: Marhum


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

x