CEK FAKTA! Terjadi Gangguan Jaringan Internet Massal Karena Diretas, Simak Penjelasan Ini

- 24 September 2021, 08:45 WIB
Ilustrasi, CEK FAKTA! Terjadi Gangguan Jaringan Internet Massal Karena Diretas, Simak Penjelasan Ini
Ilustrasi, CEK FAKTA! Terjadi Gangguan Jaringan Internet Massal Karena Diretas, Simak Penjelasan Ini /Pixabay/

KLIK BANGGAI - Informasi jaringan internet di Indonesia alami gangguan massal karena peretasan tersebar ke publik.

Gangguan jaringan internet ini tidak hanya membuat IndiHome dan Telkomsel down, namun, jaringan provider lainnya juga.

Informasi gangguan jaringan internet massal ini tersebar di sosial media, pasca gangguan jaringan internet IndiHome dan Telkomsel pada Minggu 19 September 2021.

Informasi ini dikutip dari Pikiran Rakyat dengan judul Cek Fakta: Gangguan Jaringan Massal, Internet Indonesia Dikabarkan Diretas, Simak Faktanya.

Baca Juga: Ikatan Cinta 24 September 2021 : Terbongkar! Jessica Korban Pelecehan Hartawan, Papa Jessica Balas Dendam?

Lalu, benarkah gangguan internet massal akibat peretasan (hack) terjadi di Indonesia?

Ternyata, kabar tersebut merupakan informasi yang salah atau hoaks.

Pada Minggu, 19 September 2021 kemarin, pengguna internet di Indonesia banyak mengeluhkan masalah terkait lambatnya jaringan sampai hilangnya sinyal, sehingga tidak dapat mengakses internet dan beberapa situs lainnya.

Baca Juga: dr. Zaidul Akbar Beberkan Jika Dengkul atau Lutut Kurang Pelumas, Gunakan Bahan Alami Ini Agar Tidak Sakit

Hal ini pun memunculkan spekulasi masyarakat yang menduga telah terjadi masalah pada pusat operator internet yang mereka gunakan.

Halaman:

Editor: Marhum

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah