Kenali Gejala Omicron, Segera Periksa Jika Alamai Kondisi Ini Saat Tidur Malam

- 10 Januari 2022, 18:17 WIB
Ilustrasi - Gejala terinfeksi varian Covid-19 Omicron.
Ilustrasi - Gejala terinfeksi varian Covid-19 Omicron. /Pixabay/Alexandra_Koch

KLIK BANGGAI - Varian Covid-19 Omicron dikabarkan telah menginfeksi sejumlah masyarakat Indonesia.

Belum juga selesai dengan kasus lama, varian baru virus Corona justru kembali mengkhawatirkan banyak pihak.

Meski demikian, anda tidak harus khawatir berlebihan, dan tentunya wajib memaspadai hal-hal yang menyebabkan potensi penularan.

Nah, pada artikel ini kami menginformasikan tentang gejala apa saja terjadi jika seseorang terinfeksi Omicron.

Dari beberapa gejala Omicron, salah satunya disebutkan adalah keluarnya banyak keringat tak wajar saat tidur di malam hari.

Baca Juga: Prabowo Subianto dan Puan Maharani Diprediksi Bakal Berkoalisi Pada Pilpres 2024 Mendatang

Dijelaskan bahwa keringat malam hari yang keluar sangat ekstrem. Kondisi itu berkaitan dengan kondisi medis atau penyakit yang mendasarinya.

Artinya bukan akibat anda tidur di bawah terlalu tebal selimut atau di ruangan yang terlalu hangat, menurut Mayo Clinic.

Dikutip dari artikel Lingkar Madiun berjudul: 'Jika Alami Ini Saat Tidur Nyenyak di Malam Hari, Kemungkinan Besar Sudah Terinfeksi Omicron', pada Senin, 10 Januari 2022 dijelaskan bahwa;

Halaman:

Editor: Laode Iman Firmansyah

Sumber: Lingkar Madiun


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini