Baru Tahu, Ternyata Cara Mudah dan Murah Ini Ampuh Atasi Sakit Maag, Simak Penjelasan dr. Zaidul Akbar

- 12 November 2021, 07:05 WIB
Ilustrasi - Ada cara mudah dan murah untuk mengatasi masalah sakit maag
Ilustrasi - Ada cara mudah dan murah untuk mengatasi masalah sakit maag /freepik/freepik

Pada masalah lambung biasanya akan muncul beberapa gejala seperti kembung, mual, muntah, nyeri di ulu hati dan nyeri pada perut bagian atas.

Ada beberapa cara untuk mengobati penyakit asam lambung yang mudah juga murah.

Salah satunya adalah menggunakan air tajin, yakni air yang dimasak dengan beras yang direbus dengan api kecil.

Seperti tulisan sebelumnya, di dalam air tajin terdapat banyak nutrisi esensial yang dapat memberikan manfaat kesehatan.

Baca Juga: Ingin Mengubah Data Diri dalam e-KTP? Lakukan Cara Mudah dan Cepat Ini, Yuk Simak Penjelasannya!

Air rendaman beras atau air tajin ini dapat mengatasi masalah pencernaan seperti penyakit maag dan juga sembelit.

Penyakit maag atau disebut juga gastroentritis disebabkan karena produksi asam lambung yang berlebih.

Air tajin dipercaya dapat menetralkan asam lambung. Sehingga dengan mengkonsumsi air tajin. Masalah lambung seperti maag dapat diatasi.

Selain maag, tajin juga dapat mengatasi penyakit pencernaan lain yakni sembelit.***(Sutrisno/Cianjurpedia)

Halaman:

Editor: Laode Iman Firmansyah

Sumber: Cianjurpedia


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah