Baca Al Fatihah Satu Tarikan Nafas saat Shalat, Bolehkah? Begini Kata Buya Yahya

- 27 September 2021, 23:54 WIB
Buya Yahya.
Buya Yahya. /Tangkap Layar / Video YouTube Al Bahjah TV

KLIK BANGGAI - Buya Yahya menerangkan tentang hukuk membaca Al Fatihah dengan satu tarikan nafas saat shalat.

Tak dapat dipungkiri, kejadian seperti itu memang kerap kita temui dalam kehidupan sehari-hari.

Apalagi disaat shalat tarwih, banyak diantaranya yang membaca surah Al Fatihah hanya dengan satu tarikan nafas.

Sehingga, dengan bacaan satu tarikan nafas itu, juga mempengaruhi waktu mengerjakan shalat.

Baca Juga: Pesawat Citilink Mendarat Darurat di Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II, Ini Penyebabnya

Lantas, bolehkah membaca Al Fatihah dengan satu tarikan nafas? Begini penjelasan Buya Yahya.

Menurut Buya Yahya, membaca surah Al Fatihah dengan satu tarikan nafas adalah boleh.

"Boleh, itu kan masalah al fashlu wal washlu," ujar Buya Yahya menuturkan hukum membaca Al Fatihah yang disambung dengan satu tarikan nafas.

Baca Juga: Tukul Arwana Sempat Dikabarkan Sakit Karena Vaksin, Anak dan Manajer Bilang Begini

Halaman:

Editor: Irwan B

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini