Begini Cara Beri Nama Pada Anak Kata Ustad Adi Hidayat, Jangan Sembarangan

- 25 September 2021, 11:41 WIB
Ustadz Adi Hidayat beberkan cara memberi nama pada anak.
Ustadz Adi Hidayat beberkan cara memberi nama pada anak. /YouTube @Adi Hidayat Official/

KLIK BANGGAI - Ustadz Adi Hidayat membeberkan cara memberi nama kepada anak agar bernilai ibadah.

Menurut Ustadz Adi Hidayat, dalam memberi nama anak tidak bisa sembarangan. Sebab, ada nama yang haram dan adapula yang makruh digunakan.

Tentu saja, hal ini menjadi penting untuk diketahui oleh pasangan suami istri dalam menantikan kehadiran buah hati di dunia.

Baca Juga: Agar tidak Berandai-andai saat Hidup di Surga, Lakukan Hal Ini Selagi Masih di Dunia Kata Buya Yahya

Bahkan, tak hanya suami isti, para muda-mudi juga perlu mengetahui hal ini agar setelah menikah nanti dan memiliki anak bisa tahu cara memberi nama pada anak agar bernilai ibadah.

Sehubungan dengan itu, dakam artikel ini terdapat penjelasan Ustadz Adi Hidayat agar saat memberi nama pada anak tidak boleh sembarangan.

Dalam sebuah hadits, disebutkan bahwa Nabi Muhammad pernah berpesan agar orang tua tidak sembarangan dalam memberikan nama untuk anak.

Baca Juga: Tato Ivan Gunawan Disorot Netizen, Ada Apa di 02.08.2019?

"Jadi Nabi menyampaikan ke masyarakat di zaman Nabi, 'Ei, kalian yang sekarang hidup, kalau pengen beri nama anaknya, jangan berikan sembarangan.' Yuhsin, berikan nama yang baik tapi kebaikan tu bukan sekedar baik secara pandangan kita. Baik yang menjadikan dengan nama itu ada unsur ibadahnya di hadapan Allah SWT," ucap Ustadz Adi Hidayat.

Halaman:

Editor: Irwan B

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

x